Breaking News

Selasa, 25 Oktober 2016

Pembinaan Dan Monitoring Wakaf Produktif Di Pekon Wonosari Kecamatan Gadingrejo



PRINGSEWU-Seksi Bimas Islam Kabupaten Pringsewu mengadakan pembinaan dan monitoring langsung ke Pekon wonosari kecamatan Gadingrejo, Pembinaan ini juga dihadiri oleh  petugas dari Seksi Bimas Islam Kanwil Provinsi Lampung.(25/10/2016)

tujuan dari monitoring ini agar mengetahui tanah wakaf yang produktif di daerah pekon wonosari , menganalisis permasalahan permasalahan yang sedang di hadapi oleh nazhir.

Ibu Dra.Hj.Muliawati, M.Ag adalah salah satu petugas monitoring dari seksi pemberdayaan wakaf dari Provinsi Lampung,
menyampaikan bahwa: di tahun 2017 BPN akan menyiapkan program prona sertifikasi tanah wakaf dan menyiapkan 5 juta lokasi untuk tanah wakaf yang ada di indonesia. maka dari itu kepada nazhir dan kepala KUA agar dapat mengusulkan program ini kepada BPN yang ada di kabupaten pringsewu.



Bapak Winson Wiyawan, S.Ag juga menyampaikan bahwa seksi bimas islam pringsewu akan siap membantu para nazhir untuk mensertifikatkan tanah wakaf yang ada di kabupaten pringsewu. 








Tidak ada komentar:

Posting Komentar